Tahukah MOMS? Kenapa harus menghindari area hidung dan mulut saat memakai bedak?? 🍒Pernahkah kita menumpahkan bedak dan jatuh kelantai? Apa yang terjadi? Lantainya licin?? Tepat sekali!!🌷 🍃Didalam bedak yang umum dipasaran terkandung bahan tambahan (exipient dalam farmasi) yaitu talcum/talk/talek. Bahan ini menjadi perbincangan hangat sejak dulu hingga kini karena dibeberapa penelitian menyebutkan bahwa talkum bisa …